SEGALA SESUATU TENTANG HANDPHONE
NOKIA                     SONY ERICSSON                     SAMSUNG                     MOTOROLA                     LG                     BLACKBERRY

Sabtu, 18 Juni 2011

tanda-tanda LCD/ layar handphone rusak

banyak orang akan kebingungan atau bahkan sangat kuatir ketika menemui layar pada handphone mereka blank, pecah ataupun mati, tidak tahu apa yang harus dilakukan. atau mungkin bertanya-tanya hp saya rusak di bagian apa...
berikut tips dari saya, bagaimana memastikan apakah hp anda rusak di bagian LCD :

  1. pastikan handphone bisa di nyalakan dan di matikan melalui tombol on/off (hal ini menunjukkan sistem program pada handphone masih bekerja dan normal)
  2. jika tidak bisa dinyalakan atau di matikan, belum bisa di pastikan bahwa handphone rusak pada LCD nya 
  3. ketika handphone dinyalakan, cobalah untuk menelponnya..jika handphone bisa menerima panggilan anda, bisa dipastikan handphone hanya rusak LCD nya, namun jika tidak bisa ditelepon, ada kemungkinan handphone tidak hanya rusak pada LCD saja, mungkin hardware ataupun softwarte handphone
  4. posisikan handphone pada keadaan mati, kemudian colokkan charger di handphone...jika lampu handphone menyala, ada kemungkinan LCD hanphone rusak, tapi jika tidak menyala, ada kemungkinan kerusakan pada bagian lain
 jika mengalami hal-hal tersebut, segera bawa ke service-service handphone kepercayaan anda

1 komentar: